Toko

Dalam Harvest Moon: Back to Nature ada beberapa toko berbeda tempat Anda dapat membeli hewan, benih, dan berbagai barang dan keperluan lainnya.

Gunakan link berikut untuk lompat ke toko yang kamu inginkan:
Aja Winery | Gotz’s shop | Klinik | The Inn (Penginapan) | Kai’s Shop | Poultry Farm | Saibara’s Shop | Supermarket | Won’s Shop | Yodel Ranch

Aja Winery


Aja Winery

  • Jam buka: 9:00 am sampai 12:00 pm
  • Tutup: Sabtu
  • Pemilik: Duke dan Manna

Barang yang dijual di sini kebanyakan berupa olahan anggur.

BarangHargaKeterangan
Grape Juice200gDapat diminum atau diberikan sebagai hadiah
Wine300gDapat diminum atau diberikan sebagai hadiah

Gotz’s Shop

Gotz’s Shop

  • Jam buka: 11:00 am sampai 5:00 pm
  • Tutup: Minggu
  • Pemilik: Gotz
BarangHargaJumlah yang dibutuhkanKeterangan
Lumber50gKamu dapat membeli lumber jika malas untuk mengumpulkannya sendiri
Perbesar kandang Ayam5000g420 lumberDapat menampung 2x lipat kapasitas ayam (max: 10 ayam)
Perbesar rumah tahap 14700g370g lumberMenambahkan dapur, kulkas dan rak sehingga dapat memasak.
Perbesar kandang sapi & domba6800g500Dapat menampung 2x lipat kapasitas awal (Max 20 ternak)
Perbesar rumah tahap 210,000g750gMenambah kamar tidur. Merupakan syarat sebelum menikah.
Hothouse30,000g580Dapat menanam bibit apapun di berbagai musim.

Klinik

Klinik

  • Jam buka: 9:00 am sampai 4:00 pm
  • Tutup: Rabu
  • Pemilik: Dokter Tim
BarangHargaKeterangan
Checkup10gDokter akan memberitahumu apabila kamu kelelahan
Bodigizer500g+50 stamina
Turbojolt1000g-20 kelelahan
Bodigizer XL1000g+100 stamina
Turbojolt XL2000g-50 kelelahan

Bodigizer XL baru akan tersedia di klinik jika kamu sudah menjual 51 Blue Grass. Sementara Turbojolt XL baru akan tersedia jika kamu sudah menjual 51 Green Grass.


inn

The Inn (Penginapan)

  • Jam buka: 8:00 am sampai 9:00 pm
  • Pemilik: Doug

Doug mengoperasikan restoran dan bar di mana kamu dapat membeli makanan dan berkumpul dengan karakter lain di malam hari. Dia memiliki menu di siang hari yang berbeda dengan malam hari.

Menu Siang

MenuHargaKeterangan
Set Meal500g+50 stamina -10 kelelahan
Salad300g+10 stamina -20 kelelahan
Apple Pie300g+30 stamina -1 kelelahan
Cheesecake250g+20 stamina -1 kelalahan
Cookie200g+10 stamina -1 kelelahan
Water0g+1 stamina

Menu Malam

MenuHargaKeterangan
Grape Liquor500g-20 kelelahan
Pineapple Juice300g-15 kelelahan
Milk200g-10 kelelahan
Water0g+1 stamina

Kai shop


Kai’s Shop

  • Jam buka: 10:00 am sampai 5:00 pm
  • Hanya buka pada musim Summer dan tutup tiap hari Senin
  • Pemilik: Kai
MenuHargaKeterangan
Snowcone300g-10 kelelahan
Roasted Corn250g+10 stamina -1 kelelahan
Pasta300g+20 stamina -1 kelelahan
Pizza200g+15 stamina -1 kelelahan
Water0g+1 stamina

Poultry Farm

Poultry Farm

  • Jam buka: 12:00 pm sampai 4:00 pm
  • Tutup: Minggu
  • Pemilik: Lillia
BarangHargaKeterangan
Pakan ayam10g
Ayam1500g
Animal Medicine1000gObat untuk ayam sakit

Saibara Shop


Saibara’s Shop

  • Jam buka: 10:00 am sampai 4:00 pm (buka jam 9am jika kamu berteman baik dengan Saibara).
  • Tutup: Minggu
  • Pemilik: Saibara
BarangHargaOre yang dibutuhkanKeterangan
Copper Tool Upgrade (Tembaga)1000gCopper Ore (tembaga)Membutuhkan 3 hari kerja untuk menaikkan level peralatanmu menjadi copper tool
Silver Tool Upgrade (Perak)2000gSilver Ore (Perak)Membutuhkan 3 hari kerja untuk menaikkan level peralatanmu menjadi silver tool
Gold Tool Upgrade (Emas)3000gGold Ore (Emas)Membutuhkan 3 hari kerja untuk menaikkan level peralatanmu menjadi gold tool
Mystrile Tool Upgrade5000gMystrile OreMembutuhkan 3 hari kerja untuk menaikkan level peralatanmu menjadi mystrile tool
Mayonnaise Maker20,000gAdamantite OreAlat untuk mengubah telur menjadi mayonaise
Cheese Maker20,000gAdamantite OreAlat untuk mengubah susu menjadi keju
Yarn Maker20,000Adamantite OreAlat untuk mengubah wool menjadi benang
Perhiasan1000OrichalcumMembuat perhiasan (random) untuk dijual atau diberikan pada gadis pilihanmu
Brush (Sikat)800gUntuk menyikat kuda, sapi, domba
Clippers (Guntung)1800gUntuk menggunting bulu domba dan mendapatkan wool
Milker2000gUntuk memerah susu sapi

Supermarket

Supermarket

  • Tutup: Selasa & Minggu
  • Pemilik: Jeff

Klik di sini untuk melihat harga seed / benih.

BarangHargaKeterangan
Curry Powder50gBahan untuk memasak
Oil (minyak goreng)50gBahan untuk memasak
Flour (tepung)50gBahan untuk memasak
Rice Ball (onigiri)100gBahan untuk memasak
Bread (roti)100gBahan untuk memasak
Fish Food20gPakan ikan
Wrapping Paper (Bungkus kado)100gUntuk membungkus kado
Medium Rucksack3000gTas ukuran sedang. Dapat membawa 4 barang & 4 alat
Large Rucksack5000gTas ukuran besar. Dapat membawa 8 barang & 8 alat
Basket (keranjang)5000gDapat menampung 30 barang untuk dilempar ke shipping bin

Won Shop

Won’s Shop

  • Jam buka: 1:00 pm sampai 4:00 pm
  • Pemilik: Won
BarangHargaMusimKeterangan
Cabbage Seed500gSpringBenih kubis
Moondrop Seeds300gSpringBenih Moondrop flowers. Hanya tersedia setelah event dengan Karen.
Toy Flower Seeds500gSpringBenih Toy Flowers
Pineapple Seeds1000gSummerBenih nanas
Pink Cat Seeds200gSummerBenih Pink Cat Flowers
Green Pepper Seeds150gFallBenih paprika hijau
Magic Red Seeds600gFallBenih Blue Flowers / Magic Red Flowers
Orange Cup Seeds1000gHothouse OnlyBenih Orange Cup Flowers yang hanya bisa tumbuh di hothouse.

Pada musim semi (Spring) jika Karen memiliki 15,000 Affection Points, maka Karen akan mampir memberikan Moondrop Seeds kepadamu. Setelah event itu Won akan mulai menjual benih Moondrop Seeds di tokonya.


Yodel Ranch

Yodel Ranch

  • Jam buka: 9:00 am sampai 3:00 pm
  • Tutup: Senin
  • Pemilik: Barley
BarangHargaKeterangan
Pakan ternak20gMakanan untuk sapi & domba
C.M Potion3000gObat untuk membuat sapi hamil
S.M Potion3000gObat untuk membuat domba hamil
Cow / Sapi6000g
Sheep / Domba4000g
Bell500gUntuk memanggil hewan ternak agar mendekat
Animal Medicine1000gMengobati hewan yang sakit
Share on:

with love,

vriske rusniko | @vriskerusniko |vriske@windowslive.com

Thank you for all the readers! If you like the content and want to support, you can donate via Ko-fi (Global) or Trakteer (Indonesia)

Postingan sebelumnya

Barang Tambang

Postingan selanjutnya

Resep Masakan

Tinggalkan komentar

Home
Journal
Design
Others
Search