Berikut adalah list ability untuk role Sentinel dan availability-nya pada tiap-tiap karakter Final Fantasy XIII. Untuk menggunakan ability berikut, karakter harus menggunakan role Sentinel (SEN).
Sentinel Active Ability
Ability
ATB Cost
Keterangan
Lightning
Sazh
Snow
Vanille
Hope
Fang
Challenge
1
Menghasut target agar menyerang karakter.
❌
✅
✅
❌
❌
✅
Elude
1
Bertahan dengan kemungkinan menghindar dari serangan musuh lebih tinggi.
✅
❌
❌
❌
✅
❌
Entrench
1
Membalas serangan setelah bertahan.
❌
❌
✅
✅
✅
✅
Mediguard
1
Bertahan sambil secara bertahap menyembuhkan HP.
❌
❌
✅
✅
❌
✅
Provoke
1
Menghasut musuh di sekitar untuk menyerang karakter.
✅
✅
✅
✅
✅
✅
Steelguard
1
Bertahan, meningkatkan serangan fisik & magic setiap kali diserang.
❌
✅
✅
✅
❌
✅
Vendetta
1
Membalas serangan setelah bertahan. Semakin besar serangan musuh yang diterima semakin besar balasan serangannya.
❌
✅
✅
❌
✅
✅
Passive Ability
Ability
Keterangan
Lightning
Sazh
Snow
Vanille
Hope
Fang
Counter
Sesekali menyerang musuh setelah menghindari serangannya
✅
❌
✅
❌
✅
✅
Deathward
Meningkatkan ketahanan fisik & magic ketika HP rendah
✅
✅
✅
❌
✅
✅
Evade
Sesekali menghindari serangan musuh
✅
❌
✅
❌
✅
✅
Fringeward
Mengurangi serangan anggota tim lain ketika karakter menjadi target di area
✅
✅
✅
❌
❌
✅
Reprieve
Jika HP sudah di atas batas tertentu, pertahankan 1 HP ketika menyerang atau karakter akan KO.